LISTRIK TENAGA
RANGKAIAN DIRECT ON LINE DENGAN LAMPU TANDA
1.Lampu tanda L2 menyala yang menandakan rangkaian belum belum di fungsikan
2. Ketika push button IE di tekan maka arus mengalir ke kontaktor utama coil K1M dan kontaktor bantu yang no menjadi nc dan nc menjadi no ,sehingga lampu tanda L2 padam dan L1 nyala .
Karena listrik 3 fase melewati kontrol utama yang tadinya no menjadi nc dan motor listrik menjadi berputar.
3.Setelah langkah 2 diatas maka push button OE ditekan maka arus terputus ke kontaktor utama menybabkan kontak bantu kontaktor yang nc menjadi no dan no menjadi nc.
Sehingga menyebabkan motor berhenti berputar dan lampu L1 dan L2 padam
Jika OE tidak ditekan maka kembali ke posisi no.1 diatas
Catatan
a.Rangkaian mengunakan sumber 380 v dan netral sehingga kembali ke 220 v
b.Motor a sinkron di hubungkan bintang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terima kasih telah berkunjung ke blog ini,silahkan berkomentar dengan sopan.