UJI T –2 SAMPLE –PAIR TEST- DEPENDEN
Uji 2 sample – pair test disebut juga uji dependent karena perlakuan terhadap sample berpasangan .
Syarat uji 2 sample –pair test harus bedistribusi normal dan data kuantitatif .Biasanya digunaka dalam kasus penelitian sebelum dan sesudah di beri perlakuan untuk menarik kesimpulan.
Perhatikan aturan uturan dibawah ini :
ARAH UJI
|
HYPOTESA KOMPARATIF
|
HIPOTESA STATISTIK
|
PARAMETER UJI
|
KESIMPULAN
|
PIHAK KANAN
|
Lebih baik
|
H0:µ1≥µ2
|
Ttabel≥Thitung
|
H0terima,H1 tolak
|
JIKA Thitung
+
|
Maksimum dsb
|
H1:µ1<µ2
|
Ttabel<Thitung
|
H0tolak,H1 terima
|
PIHAK KIRI
|
LEBIH RENDAH
|
H0:µ1≤µ2
|
Ttabel≤Thitung
|
H0terima,H1 tolak
|
JIKA Thitung -
|
Minimum dsb.
|
H1:µ1>µ2
|
Ttabel>Thitung
|
H0tolak,H1 terima
|
DUA PIHAK
|
Sama dengan
|
H0:µ1=µ2
|
Th≤Tb≤Th
|
H0terima,H1 tolak
|
Tidak sama dengan
|
H1:µ1≠µ2
|
Th>Tb>Th
|
H0tolak,H1 terima
|
Rumus yang digunakan ada dua boleh digunakan.
Contoh dalam bentuk excel karena penulis lagi tak ingin menghitung.
Seorang manager ingin membandingkan tim salesyang terdiri dari 12 orang sesudah dan sebelum diberi pelatihan motivasi terhadap tingkat penjualan.
Hipotesanya ;
H0: µ1=µ2,Produktivitas tim sales setelah diberi pelatihan motivasi terhadap tingkat penjualan adalah sama.
H1: µ1?µ2,Produktivitas tim sales setelah diberi pelatihan motivasi terhadap tingkat penjualan adalah berbeda.
Ok lansung saja.
1. Asumsikan data berdistribusi normal
2. Dan data kuantitativ
3. Tingkat kesalahan 5%
JAWAB DONG,
1.Buat data seperti ini.
2. Klik data >data analisa di pojok kanan atas dan muncul jendela seperti ini dan pilih T-test ; paired sample for means>Lalu klik ok
3. Setelah itu pilih sesuai gambar yang ada
1. Kli ok dan muncul gambar seperti ini.
Thitung sebesar = -1.548540274 dan T tabel sebesar =2.200985159
Karena Thitung lebih kecil dari Ttabel maka Ho ditolak bahwa setelah diberi kan pelatihan tingkat penjualan tidak sama dan cenderung meningkat.
PREV NEXT
TERIMA KASIH
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terima kasih telah berkunjung ke blog ini,silahkan berkomentar dengan sopan.