DATA PENGUKURAN



PENGERTIAN DATA SKALA UNTUK PENGUKURAN 

Data pengukuran terbagi  4 seperti dijelaskan dibawah ini.




Data Nominal



DEKRIPSI
REMARK
variable
Mutlak,bukan angka dan diberikan kode
contoh
Pria dan wanita
Operator matematika
≠,=
statiska
Non parametrik
Analisa statisk
Frekuensi ,tabulasi silang,chi square

Data Ordinal


DEKRIPSI
REMARK
variable
Ada peringkat dapat diurut,tetapi tak ada nilai
contoh
Setuju ,netral dan tidak setuju
Operator matematika
≠,=,<,>
statiska
Non parametrik
Analisa statisk
Frekuensi,median,modus,spearman rank –order,korelasi dan analisa varian.

Data Interval


DEKRIPSI
REMARK
variable
Ada nilai perbedaan ,nilai mutlak tidak dapat dideteksi,jarak nilai satu sama lain sama
contoh
Suhu 0- 20
21-40
41- 60
Operator matematika
≠,=,<,>,+,-
statiska
parametrik
Analisa statisk
Standar deviasi,korelasi,regresi,analisa varian ,factor,dan multivariat

Data Rasio


DEKRIPSI
REMARK
variable
Ada nilai perbedaan ,nilai mutlak tidak dapat dideteksi,jarak nilai satu sama lain sama
contoh
Jarak rumah wandy ketempat kerja 2jam
Jarak rumah santi ke tempat kerja 1 jam
Selisihnya 1 jam
Operator matematika
≠,=,<,>,+,-,:,x
statiska
parametrik
Analisa statisk
Berlaku semua

Tambahan 
Maksud dari nilai nol mutlak adalah

1.Apakah anda dapat merasakan suhu 100 derajat dan 200 derajat tidak dapat dideteksi!
2.apakah Anda merasa lebih berat mengankat beban 100 kg dibandingkan  1 kg!
3.Untuk membedakan data pengukuran interval dan rasio terletak dari nilai nol mutlak dapat dideteksi atau tidak tidak.

SALAM DAN TERIMA KASIH

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih telah berkunjung ke blog ini,silahkan berkomentar dengan sopan.